Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Yusuf Mansur Didoakan Cepat Mati, Ini Reaksinya

Reporter

image-gnews
Ustad Yusuf Mansur mengunggah video yang menceritakan kondisi Arifin Ilham saat dijenguknya. Dalam unggahannya dia membantah kabar hoax kematian Arifin Ilham dan meminta doa agar pendakwah ini segera diberi kesembuhan. Instagram/@Yusufman
Ustad Yusuf Mansur mengunggah video yang menceritakan kondisi Arifin Ilham saat dijenguknya. Dalam unggahannya dia membantah kabar hoax kematian Arifin Ilham dan meminta doa agar pendakwah ini segera diberi kesembuhan. Instagram/@Yusufman
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ustad Yusuf Mansur didoakan netizen untuk mati. Ia mengunggah tangkapan layar di akun Instagramnya @yusufmansurnew pada Minggu, 19 Mei 2019. Tangkapan layar ini sepertinya merupakan komentar netizen pada unggahan Yusuf Mansur yang menjelaskan kondisi kesehatan ustad Arifin Ilham pada hari yang sama.

“Ya Allah seandainya engkau mau cabut nyawa ustad, jangan Arifin Ilham, UAH, UAS, Aa Gym, Khalid Basalamah dan yang lainnya…Kalau mau cabut nyawanya ustad, Abu Janda, Saif Aqil atau Yusuf Mansurnew saja…Aamiiin….” tulis @mulderadhyann dalam tangkapan layar yang diunggah Yusuf Mansur.

Ustadz Yusuf Mansur didoakan tidak baik oleh seorang netizen. Instagram/@yusufmansurnew

Yusuf Mansur sendiri kemudian saat itu membalas komentar tersebut. “Iya gak papa. Andai bisa memilih dan andai boleh berdoa seperti itu, saya akan berdoa, gak papa, cabut saja nyawa saya, kalau memang dengan cara itu, semua ustad-ustad yang sholeh bisa panjang umur. Tapi gak boleh, hehehe. Kita berdoa itu harus baik, positif, dan buat semua aja. Panjang umur, lagi sehat, berkah, dan dalam ketaatan dan nikmat ibadah.”

Baca juga: Yusuf Mansur Jawab Tudingan Dukung Jokowi Biar Aman

Pada keterangan foto tangkapan layar itu, Yusuf Mansur memberikan keterangan bahwa manusia tidak boleh meminta mati kepada Tuhan. “Gak boleh kita minta mati, minta hancur, minta miskin, minta susah…Buat diri kita. Apalagi buat orang lain.”

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Unggahan ini mendapat reaksi dari netizen hampir 2.000 komentar. Kebanyakan memberikan dukungan kepada Yusuf Mansur dan meluapkan kemarahan kepada  @mulderadhyann.

Baca juga: Batu Sandungan yang Dihadapi Rizieq Shihab di Arab Saudi

“Assalamualaikum UYM, pandangan politik kita beda, tapi gak ada tuh sedetikpun saya ada pikiran mau unfollow ustad, apalagi musuhin dan nyinyirin,” komentar Ajeng Titi. “Heran…Kalau cuma mau nyinyiran ust. Yusuf Mansur kenapa gak unfollow saja. Simpel,” ucap @fairel_azka.

Baca juga: Model Cantik Bella Hadid dan Pesohor Dunia yang Berpuasa Ramadan 2019 

Ada juga netizen yang meminta netizen dan Yusuf Mansur untuk introspeksi. Bahkan, netizen dengan akun @mhjup_ ini mengkritik Yusuf Mansur saat mendukung calon presiden nomor urut satu, Jokowi. “Kalian itu sesama muslim berdebat dan saling nyinyir gak ada habisnya…gak ustadnya gak netizen sama saja.. Ustadnya juga gak mau introspeksi. Ini semua kan gara-gara UYM ini terlalu lebay pas dukung 01, segala puja-puji dilontarkan posting tujuh hari tujuh malam….mikirlah Tad. Netizen juga jadi gondok sendiri.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

1 hari lalu

Penyair Joko Pinurbo membaca puisi di makam Udin di Trirenggo, Bantul. Joko Pinurbo membaca puisi dalam acara ziarah ke makam Udin, bagian dari peringatan 19 tahun meninggalnya Udin yang digagas Aliansi Jurnalis Independen Yogyakarta. TEMPO/ Shinta Maharani
Joko Pinurbo Sematkan 3 Puisi di Instagram, Ingatkan Tentang Kepergian?

Joko Pinurbo juga meninggalkan karya-karyanya yang sangat lekat dengan pembaca


Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

1 hari lalu

Threads. shutetrstock.com
Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

Threads menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna mengarsipkan unggahan secara manual maupun otomatis ketika diatur dalam jangka waktu tertentu


Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

1 hari lalu

Seo Ye Ji. Instagram.com/@yeyeji_seo
Seo Ye Ji Buka Akun Instagram, Penggemar Tidak Sabar Melihat Aktingnya Lagi

Ada tiga foto yang dibagikan Seo Ye Ji dalam akun Instagram barunya


Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

3 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Begini Cara Membuat Video Singkat di Instagram Notes

Selain teks dan emoji, pengguna dapat memposting video looping berdurasi dua detik yang hanya akan tayang selama 24 jam di Instagram Notes.


Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

4 hari lalu

Ilustrasi Logo Meta. REUTERS/Dado Ruvic
Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.


Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

5 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Begini Cara Menyembunyikan Feed dan Story Instagram

Salah satu fitur yang terus diperbarui Instagram adalah fitur keamanan, termasuk opsi privasi untuk status Instagram.


3 Cara Mencari Filter di Instagram untuk Mempercantik Foto

6 hari lalu

Cara download foto Instagram tanpa menggunakan aplikasi. Foto: Canva
3 Cara Mencari Filter di Instagram untuk Mempercantik Foto

Instagram menghadirkan berbagai macam fitur, salah satunya filter yang bisa mempercantik foto pengguna. Berikut cara mencari filter di Instagram.


Cara Menonaktifkan Sementara dan Menghapus Permanen Akun Instagram

9 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Menonaktifkan Sementara dan Menghapus Permanen Akun Instagram

Terdapat dua pilihan ketika ingin rehat dari Instagram, yakni menonaktifkan sementara dan menghapus akun secara permanen.


Begini Cara Menonaktifkan Status Online di Instagram

10 hari lalu

Logo baru Instagram. Instagram
Begini Cara Menonaktifkan Status Online di Instagram

Untuk menjaga privasi, berikut adalah langkah mematikan status online di Instagram.


Kuasa Hukum Sebut Anandira Puspita Tak Pernah Izinkan Kasus Dugaan Perselingkuhan Suaminya Diunggah Akun Instagram Ayoberanilaporkan6

10 hari lalu

Sunan Kalijaga menghadiri Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin, 19 Februari 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Kuasa Hukum Sebut Anandira Puspita Tak Pernah Izinkan Kasus Dugaan Perselingkuhan Suaminya Diunggah Akun Instagram Ayoberanilaporkan6

Kuasa hukum Anandira Puspita menyatakan kliennya tak pernah mengizinkan admin akun @ayoberanilaporkan mengunggah dugaan perselingkuhan suaminya.